Kejaksaan Negeri kabupaten Cirebon menghadiri kegiatan Pembukaan Pra Pemantauan Tindak Lanjut (PRA-PTL)
Selasa , 01 November 2022
Kepala Seksi Perdata dan Tata Usaha Negara dan jajaran menghadiri kegiatan Pembukaan Pra Pemantauan Tindak Lanjut (PRA-PTL) Hasil Pemeriksaan BPK RI Semester II Tahun 2022 pada Kejaksaan RI.
Acara yang dibuka oleh Jaksa Agung Muda Pengawasan Dr. Ali Mukartono, S.H., M.M ini diselenggarakan oleh Bidang Pengawasan Kejagung RI bekerjasama dengan BPK RI.